Sindir Mahfud MD, Zulkifli Hasan: Move On!

Minggu, 30/06/2024 06:03 WIB

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan (Zulhas) menyatakan bahwa masih ada pihak-pihak yang pesimis dengan semangat Indonesia menjadi negara maju.


Dibenarkan KPK, Bansos yang Diduga Dikorupsi Dibagikan oleh Jokowi

Minggu, 30/06/2024 05:38 WIB

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan bahwa benar kalau bantuan sosial (Bansos) Presiden atau Banpres yang diduga dikorupsi, merupakan bingkisan yang dibagikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).


Euro 2024 : Laga Sempat Terhenti, Jerman Kalahkan Denmark 2-0

Minggu, 30/06/2024 04:32 WIB

HASIL Timnas Jerman vs Denmark di 16 besar Euro 2024 akan diulas dalam artikel ini. Der Panzer -julukan Timnas Jerman- sukses meraih kemenangan dengan skor 2-0 sehingga memastikan diri lolos ke perempatfinal.


16 Besar Euro 2024 : Tampil Dominan, Swiss Hajar Italia 2-0 

Minggu, 30/06/2024 02:16 WIB

Swiss tampil tangguh untuk memulangkan Italia dari Euro 2024. Bertanding di babak 16 besar, Sabtu 29 Juni 2024 malam WIB, Swiss membekuk sang juara bertahan dengan skor 2-0.


Tren Positif Rupiah VS Dolar Hasil Andil Siapa?

Minggu, 30/06/2024 01:41 WIB

Setelah luapan Gelombang  bak di laut samudra  terus menerus ambruk akhirnya  mereda juga . Nilai tukar rupiah akhirnya mampu menguat di hadapan dolar Amerika Serikat (AS) pada pekan ini


LPSK Respond Permohonan Perlindungan 12 Saksi Kasus Vina Cirebon

Sabtu, 29/06/2024 23:03 WIB

Penilaian terhadap kasus Vina Cirebon masih berlangsung dan menjadi poin krusial dalam pertimbangan Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) terkait dengan permohonan perlindungan dari 12 individu terkait kasus tersebut. Sri Suparyati, yang diambil kutipannya dari siaran YouTube KompasTV Jawa Timur pada Sabtu, 29 Juni 2024, menjelaskan bahwa proses penilaian memerlukan waktu yang cukup lama karena dinamikanya kompleks dan penyelarasan fakta hukumnya yang rumit.


Kominfo Memutus Akses Internet ke dan dari Kamboja serta Filipina

Sabtu, 29/06/2024 21:58 WIB

Setelah beberapa waktu lalu Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengungkapkan perputaran uang dalam judi online di Indonesia mencapai Rp327 triliun sepanjang tahun 2023 . Dan Sejumlah wakil rakyat juga terlibat judi online .Kelihatanyya masalah ini semakin serius dan dibacking oleh oknum yang bertugas di kepolisian .


PDN Diretas Akibat Kominfo dan BSSN Lalai, DPR Rencana Bentuk Pansus

Sabtu, 29/06/2024 21:36 WIB

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mendorong pembentukan panitia khusus atau Pansus demi mendalami dan menuntaskan persoalan serangan siber yang kerap terjadi dan menyasar lembaga pemerintahan. Hal ini diungkap oleh anggota Komisi bidang Pertahanan Komisi I DPR, Sukamta, yang mempertanyakan kinerja dan tanggung jawab Kementerian Komunikasi dan Informatika, serta Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) dalam peristiwa serangan siber ransomware yang menyasar Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) II Surabaya.


Dugaan Korupsi di PGN, Rugi Uang Panjar Ratusan Miliar

Sabtu, 29/06/2024 21:15 WIB

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di tujuh tempat yang berlokasi di empat kota pada Mei 2024. Penggeledahan itu untuk mencari dokumen atau barang bukti ihwal dugaan korupsi jual-beli gas antara PT Perusahaan Gas Negara (PGN) dan PT Inti Alasindo Energi yang terafiliasi dengan PT Isar Gas.


Program Makan Gratis Prabowo Dinilai Bakal Gerus APBN

Sabtu, 29/06/2024 20:59 WIB

Program makan gratis yang digagas presiden terpilih Prabowo Subianto dinilai bakal menggerus pagu anggaran di kementerian dan lembaga dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2025. Sekretaris Jenderal (Sekjen) FITRA, Misbah Hasan, menekankan bahwa rerata penurunan pagu anggaran K/L bisa mencapai 10-20 persen dari tahun sebelumnya jika memang program Prabowo tersebut dipaksakan terealisasi.